Trending News

Category: Esports

Esports, League of Legends

Keria, Support Jenius Andalan T1 

Ryu Min-seok, atau yang lebih kita kenal sebagai Keria, adalah sosok yang berhasil mengubah wajah posisi Support di dunia League of Legends. Lahir di Busan pada 14 Oktober 2002, pemuda yang dikenal pemalu ini memulai perjalanannya sebagai trainee berbakat di tim DRX. Sejak awal kemunculannya...