Inilah Semua Peserta Battle of SEA, Siapa Perwakilan Indonesia?
Belum lama ini Riot Games mengumumkan kejuaraan Battle of SEA di mana mereka mengundang figur-figur League of Legends dari seluruh Asia Tenggara untuk bertanding dan memperebutkan hadiah pulujan juta Rupiah. Menyusul tanggal pertandingan yang semakin dekat, Riot Games akhirnya mengungkap siapa saja yang akan berpartisipasi...
Luncurkan League of Legends Server Asia Tenggara, Riot Games Umumkan Kompetisi Battle of SEA
Belum lama ini League of Legends di daerah Asia Tenggara mengalami perubahan besar, mulai dari ambil alih server dari Garena kembali ke tangan Riot Games langsung, hingga yang baru saja terjadi yaitu penggabungan server berbagai negara di Asia Tenggara menjadi satu kesatuan yakni League of...
Uji Pengetahuan Esports League of Legends Kamu Lewat Kuis Ini
Hampir semua liga Esports League of Legends sudah dimulai, kita sudah melihat perpindahan beberapa pemain di masa offseason yang penuh huru-hara. Dengan banyaknya pergantian pemain, seberapa dalam pengetahuan kalian tentang tim dan pemainnya di musim 2025? Jika kalian mengaku maniak esports League of Legends, buktikan...
Tidak Sabar, Fans Buat Konsep Skin Faker T1 Galio
T1 baru saja memenangkan Worlds 2024 beberapa hari lalu, namun hampir semua pemain sudah menentukan pilihan champion untuk skin mereka. Dari kelima pemain ZOFGK, Faker dengan katalog skin-nya yang beragam ternyata memberi kesempatan bagi fans untuk memilih champion untuknya. Melihat kembali performa Faker di Worlds...
Komunitas Lagi-Lagi Buat Cocoklogi Pemenang Worlds, Kini Berdasarkan Warna Seragam
Semakin dekat kita ke babak final Worlds, semakin banyak juga teori-teori liar dari komunitas yang memprediksi siapa pemenang turnamen dunia tahun ini. Meski cocoklogi yang satu ini mungkin terdengar sangat gila, tapi ada benarnya jika kita mengingat tim-tim yang ada di semifinal Worlds 2024. Cocoklogi...
Selamat, Pacarnya Kobokan Juara TFT Nusantara Open: Magic n’ Mayhem!
Turnamen puncak Teamfight Tactics Set 12: Magic N’ Mayhem di Indonesia, TFT Nusantara Open: Magic n’ Mayhem baru saja memahkotai juara set ini pada hari Sabtu (19/10) lalu, di mana Pacarnya Kobokan keluar sebagai juara pertama. Kemenangan Pacarnya Kobokan di posisi pertama dan membawa pulang piala...
Apa Ceritamu Bersama League of Legends Indonesia?
Bulan Oktober bagi Riot Games adalah waktu yang sangat spesial, sebab bulan Oktober adalah bulan kelahiran game terbesar mereka, League of Legends. Tahun ini, Riot Games juga mengajak komunitas League of Legends Indonesia untuk ikut merayakan ulang tahun MOBA tersukses mereka yang ke-15. Riot Games...
Pemain Ini Buat League of Legends, Tapi di Minecraft
Karya penggemar League of Legends selalu berhasil mengejutkan komunitas. Dari yang sederhana seperti RP Art, konsep skin, hingga yang membuat banyak orang menganga seperti senjata champion yang dibuat di dunia nyata dan bisa digunakan sebagai senjata sungguhan. Kali ini, kegilaan fans League of Legends kembali...
Komunitas Indonesia Ungkap Alasan Mereka Masih Betah Main League of Legends
Sudah tidak bisa dipungkiri lagi League of Legends di Indonesia sudah jauh dari masa kejayaannya, namun bukan berarti komunitasnya sudah mati. Masih banyak pemain yang memainkan League of Legends di Indonesia meski digempur berbagai MOBA lain, terutama yang jauh lebih mudah dimainkan dengan perangkat mobile....
Segera Ikuti Turnamen TFT Set 12 Pertama di Indonesia
Set 12: Magic N’ Mayhem belum genap satu minggu meluncur ke Teamfight Tactics, namun bukan berarti belum saatnya mengadakan turnamen untuk set baru TFT itu. Mengingat set ini terbilang masih sangat fresh, semua pemain masih mempelajari kombinasi trait dan elemen-elemen baru di set ini. Mengetahui...
FEATURED
Masih Sangat Kuat, Bagaimana Cara Counter Mel?
Perilisan Mel sebagai champion baru di League of Legends terbukti menjadi pekerjaan rumah baru bagi Riot Games. Pasalnya, putri dari Ambessa Medarda ini masih berada dalam kondisi sangat kuat, bahkan disebut overpowered oleh beberapa pemain. Mel sendiri mendapat hotfix tidak sampai satu minggu sejak diluncurkan....
Riot Games Hapus Item Support di Wild Rift Mulai Patch 6.0, Hadirkan Sistem Partner
Patch 6.0 mendatangkan berbagai perubahan dari segi visual dan gameplay ke Wild Rift yang akan menjajaki Bandle City. Di tengah keseruan yang dinanti komunitas dengan kedatangan patch besar baru ini, pemain Support harus mempelajari role mereka dari awal. Pasalnya, Riot Games mendatangkan perubahan drastis ke...
Stay connected