FEATURED
COSPLAY
TIPS & TRIK
Follow Kami di Facebook
Sekarang Wild Rift Bisa Dimainkan Offline, Bagaimana Caranya?
Patch 5.2 mendatangkan banyak hal baru ke Wild Rift, salah satunya adalah mode single player yang bisa dimainkan tanpa koneksi internet atau offline. Bagaimana cara memainkannya? Seperti biasa, pemain harus masuk ke aplikasi Wild Rift. Sayangnya, untuk tahap ini kalian masih memerlukan koneksi internet. Setelah…
Buka Program Tim Partner, Esports LoL APAC Siap Berevolusi Tahun 2025
Tahun 2025 mendatang, Riot Games akan merombak esports League of Legends di berbagai benua, salah satunya adalah Asia. Dengan perombakan ini, liga League of Legends di daerah Asia Pacific (APAC) akan jauh lebih menyatu antara satu liga dengan yang lain, hanya menyediakan 8 tempat dari…
Inilah Daftar Champions yang Bisa Kalian Mainkan Dalam Mode Swarm!
Totalnya hanya ada 8 champions saja.
League of Legends Jadi Kandidat Game yang Akan Dipertandingkan Olympic Esports 2025!
Tanpa perlu diragukan lagi kalau Olympic adalah salah satu acara olahraga paling terkenal di seluruh dunia. Acara yang diadakan dua tahun sekali ini akan memberikan kesempatan untuk para atlit olahraga untuk bertanding di masing-masing cabang mereka. Namun, bagaimana jika acara yang sama diadakan untuk industri…
Sudah Berapa Lama Kamu Main League of Legends? Cek di Situs Ini
League of Legends sudah eksis untuk waktu yang lama, selama lebih dari 10 tahun. Di Indonesia sendiri, umur League of Legends sudah genap berumur 11 tahun setelah peluncurannya oleh Garena pada tahun 2013 silam. Beberapa dari kalian mungkin sudah memainkan League of Legends sejak dirilis…
Bagaimana Cara Dapat Akun Test Server PBE League of Legends?
Server League of Legends yang bisa dimainkan pemain terbagi menjadi dua, yakni live server yang selalu di-update tiap dua minggu dengan patch baru, serta test server bernama Public Beta Environment (PBE), di mana pemain bisa mencoba perubahan dan konten baru yang akan meluncur ke League…
Semua Perubahan Besar Wild Rift Patch 5.2
Patch 5.2 akhirnya datang ke Wild Rift. Patch baru ini mengikuti rutinitas patch baru yakni menetapkan tema tertentu selama patch besar atau major patch. Setelah sebelumnya pemain disuguhkan dengan kisah lanjutan dari Shadow Isles, kini Hextech mendominasi Wild Rift. Apa saja perubahan besar yang ada…
Teaser Semakin Kuat, Agent Baru VALORANT Pastikan Memiliki Kekuatan Tumbuhan!
Agent dengan kekuatan Flora terdengar menarik.
Stay connected