Lagu Worlds 2024 Kolaborasi Antara Riot Games dan Linkin Park Sudah Dirilis, Judulnya Heavy is the Crown!
Lagu ini nilainya 10 dari 10.
K/DA Gragas Is Real, Riot Games Ungkap Skin 15 Tahun Komunitas League of Legends
Sejak diperkenalkannya grup virtual League of Legends bernama K/DA pada tahun 2018 lalu, pemain sudah berangan-angan tentang sebuah skin gila di mana Gragas menjadi anggota dari grup itu. Kini, meme K/DA Gragas akan menjadi kenyataan. Melalui unggahan akun X League of Legends, Riot Games mengungkap...
Lagu Worlds 2024 sudah Dibocorkan Linkin Park Lebih Dulu, Seperti Apa?
Pada hari Selasa (24/9), Riot Games akan merilis resmi lagu Worlds 2024 yang akan dinyanyikan oleh Linkin Park, band rock legendaris yang lahir pada tahun 1996 silam. Sebelumnya, Riot Games sudah mengungkap judul lagu Worlds tahun melalui unggahan akun media sosial mereka, mengungkap judul Worlds...
Riot Games Siap Berikan Perubahan Kepada Cypher, Sage, Phoenix & Gekko!
Persiapkan bagi kalian para pemain empat agent ini.
Penampilan Ambessa Medarda Bocor Duluan di Wild Rift, Terlihat Sangar!
Terpantau sangar dan kuat ala Noxus.
Mengintip Semua Champion META di Worlds 2013 Sampai 2023
Tiap tahun, META turnamen dunia World Championship atau Worlds selalu berbeda. Ada tahun di mana assassin menjadi champion favorit pada midlaner, tapi ada juga saat di mana ADC dibawa menjadi jungle. Kira-kira seperti apa META Worlds dari tahun ke tahun? Sebuah unggahan di FMKorea menunjukkan...
Inilah Tiga ADC Terbaik Sebagai Pasangan Milio di Wild Rift
Kedatangan Milio menambah anggota baru dari jajaran champion support di Wild Rift. Sebagai seorang enchanter, banyak ADC yang senang jika bermain bersama champion asal Ixtal ini, apalagi ia bisa menambah jarak auto attack para ADC. Namun, di balik kit Milio yang sangat ideal dengan beragam...
Enchanter Serba Bisa, Begini Build Terbaik Milio di Wild Rift
Milio akhirnya datang ke Wild Rift sebagai champion support terbaru di mobile MOBA itu. Ia memiliki segalanya, mulai dari hard CC untuk memastikan timnya tetap aman, buff berupa tambahan jarak auto attack, hingga cleanse berbentuk area untuk memastikan timnya bisa melarikan diri dari pertempuran. Menarik,...
FEATURED
Simak Lebih Dekat Semua Skin Uzi di Hall of Legends
Baru-baru ini Riot Games resmi mengabadikan mantan pemain profesional, Jian “Uzi” Zihao sebagai figur kedua yang namanya diukir di Hall of Legends setelah Faker tahun lalu. Sama seperti tahun sebelumnya, akan ada beberapa skin yang bisa kalian dapatkan. Mengingat Uzi adalah seorang ADC, kedua champion...
Stay connected