Gonta Ganti Pilihan, Gumayusi Jadi ADC Starter Lagi
Kurang lebih dua minggu lalu, T1 mengumumkan bahwa mereka menjadikan pemain academy mereka Smash sebagai ADC starter di split LCK saat ini. Tidak lama setelahnya muncul rumor bahwa barisan pelatih T1 benar-benar percaya pada kemampuan sang pemain muda. Tetapi kini, T1 menyebut Gumayusi akan kembali...
Kapan Gumayusi Kembali Bertanding? Ini Kata Faker
Beberapa minggu terakhir menjadi waktu yang sangat berat bagi fans T1. Pasalnya, ADC asal tim academy mereka, Sin “Smash” Geum-jae yang awalnya didatangkan untuk mengganti ADC utama, Lee “Gumayusi” Min-hyung untuk sekali saja ternyata membuahkan hasil yang sangat memuaskan. Alhasil, sampai saat artikel ini ditulis,...
FEATURED
Riot Games Segera Ban Akun League of Legends Nakal, Apakah Akunmu Aman?
Riot Games mulai menancap gas untuk membersihkan League of Legends dari akun-akun nakal yang tidak mematuhi ketentuan penggunaan akun Riot Games, mulai dari akun yang terbukti merupakan hasil jual beli, sejarah botting, hingga manipulasi ranked berbentuk smurfing maupun boosting (joki). Apabila kalian khawatir mengenai nasib...
Stay connected