Pendiri Riot Games Sebut Arcane Tidak Bertujuan Menambah Pemain League of Legends
Setelah kesuksesan dua musim Arcane, tidak bisa dibantah lagi jumlah pemain di game racikan Riot Games mengalami peningkatan. Hal ini menimbulkan pertanyaan, apakah peningkatan populasi judul Riot Games terutama League of Legends merupakan tujuan dari dibuatnya seri itu? Untungnya, kita mendapat jawaban langsung dari pendiri...
Dengarkan Kritik Komunitas, Arcane Fractured Jinx Dapat Update
Diungkap sebagai tingkat skin baru yang setara dengan “barang mewah”, Arcane Fractured Jinx menuai kritik dari komunitas karena kualitas skin yang rendah, bahkan menyebut Riot Games malas karena dua dari tiga form skin tersebut tidak memiliki perbedaan mencolok. Mendengar keluhan komunitas, Riot Pabro meluncurkan pembaruan...
Riot Akui Panik Ketika Arcane Season 2 Bocor, Tapi Berterima Kasih Kepada Komunitas!
Terima Kasih Komunitas Budiman.
Komunitas Temukan Petunjuk LeBlanc Rework di Season One 2025
Riot Games akan memulai lembar baru League of Legends di season mendatang, Mulai tahun 2025, akan ada tiga season dalam satu tahun yang mendatangkan perubahan relatif besar di tiap season-nya. Tahun ini, Riot Games membawa pemain League of Legends ke Noxus. Selain mendatangkan perubahan bertema...
Setuju dengan Komunitas, Petinggi Riot Games Sebut Ambessa Terlalu Kuat
Sejak pertama kali diungkap, kedatangan Ambessa ke League of Legends dan Wild Rift menimbulkan perdebatan di komunitas, banyak pemain yang menyebut Ambessa akan menjadi salah satu mimpi buruk bagi tim balance, sebab tim harus sangat berhati-hati dalam menjatuhkan buff atau nerf, yang mana satu kesalahan...
Pengisi Suara Jinx Tidak Sengaja Beri Sinyal Jinx Masih Hidup Setelah Arcane Season 2
Arcane sudah tamat sejak kurang lebih dua minggu saat artikel ini ditulis, namun komunitas terus menggali-gali informasi dengan harapan mendapat jawaban atas pertanyaaan-pertanyaan mereka. Salah satu pertanyaan komunitas adalah bagaimana nasib Jinx setelah Arcane Season 2? Seperti yang kita tahu, detik-detik terakhir Jinx ia gunakan...
FEATURED
Dominasi Jungle Bergeser: Rangkuman Update Strategis Patch 26.2
Patch 26.2 hadir sebagai langkah penyeimbangan besar kedua di musim 2026, dengan fokus utama pada pendistribusian ulang kekuatan di area Jungle. Riot Games menyadari bahwa beberapa Champion bertipe Ability Power dan Tank terlalu mendominasi karena kemudahan mereka dalam menghabisi monster. Oleh karena itu, patch ini...
Faker Percaya Diri Bisa Menang Main League of Legends Melawan AI Elon Musk
Bintang League of Legends (LoL), Lee Sang-hyeok, yang juga dikenal sebagai Faker, menyatakan pada hari Kamis bahwa ia merasa percaya diri mengenai rencana pertandingan antara timnya, T1, melawan chatbot kecerdasan buatan (AI) milik Elon Musk, Grok, pada tahun depan. “Sangat positif melihat AI dan perusahaan...
Stay connected