Banger Series, Bilibili Gaming Melaju ke Babak Semifinal Worlds 2024
Tim kedua yang akan melaju ke babak semifinal Worlds 2024 sudah ditentukan. Dalam laga yang disebut-sebut sebagai laga terbaik sepanjang Worlds 2024, seed pertama LCK dan LPL, Hanwha Life Esports dan Bilibili Gaming bertemu di babak perempat final. Series best of five yang diadakan pada...
Top Esports dan Hanwha Life Esports Amankan Tempat Selanjutnya di Playoff Worlds 2024
Hari pertama ronde keempat Swiss Stage Worlds 2024 ditutup dengan series yang cukup mengejutkan bagi semua tim yang bertanding pada hari Kamis (10/10). Laga pertama antara Top Esports melawan Dplus KIA tidak berjalan sesuai ekspektasi. Banyak yang mengharapkan keduanya berada di level yang sama, namun...
Sampai Rp 100 Miliar Lebih, Ternyata Segini Gaji Pemain Tim LCK!
Bermain di liga paling kompetitif seantero League of Legends bukan sesuatu yang mudah mengingat pemain dari seluruh dunia ingin menginjakkan kaki di panggung tersebut. Tapi, pernahkah kalian berpikir berapa uang yang dikeluarkan tiap tim untuk membayar pemain-pemain kelas atas di Korea Selatan? Dilansir dari situs...
Mimpi Golden Road Runtuh, Hanwha Life Esports Juara LCK Summer 2024
Menjelang Worlds 2024, satu persatu liga regional mulai berakhir. Jika di LCS Summer 2024 ada minion yang membawa tim menuju kemenangan, kini giliran LCK Summer 2024 yang menjadi saksi kemenangan tim kuda hitam. Hanwha Life Esports resmi menjadi pemenang LCK Summer 2024 setelah mengalahkan Gen.G...
Gagal Masuk Final LCK Summer 2024, T1 Terancam Absen Worlds 2024
LCK Summer 2024 belum lama ini melaksanakan laga lower bracket final antara T1 melawan Hanwha Life Esports. T1 sudah menghadapi Hanhwa Life Esports berulang kali selama turnamen berlangsung, namun tetap saja belum bisa menaklukkan tim tersebut. Lower bracket final ini pun sama, T1 harus menelan...
ADC Pemenang Worlds Ini Ternyata Jago Karena PC-nya Kentang
Ketika mendengar nama Kim “Deft” Hyuk-kyu, ada beberapa champion yang lekat dengan ADC profesional ini, salah satunya adalah Ezreal. Wajar, pemain yang menjadi tokoh utama dalam lagu Worlds 2023, GODS ini memang dikenal sebagai salah satu pemain Ezreal terbaik di kalangan pemain pro. Ternyata, ada...
FEATURED
Dominasi Jungle Bergeser: Rangkuman Update Strategis Patch 26.2
Patch 26.2 hadir sebagai langkah penyeimbangan besar kedua di musim 2026, dengan fokus utama pada pendistribusian ulang kekuatan di area Jungle. Riot Games menyadari bahwa beberapa Champion bertipe Ability Power dan Tank terlalu mendominasi karena kemudahan mereka dalam menghabisi monster. Oleh karena itu, patch ini...
Faker Percaya Diri Bisa Menang Main League of Legends Melawan AI Elon Musk
Bintang League of Legends (LoL), Lee Sang-hyeok, yang juga dikenal sebagai Faker, menyatakan pada hari Kamis bahwa ia merasa percaya diri mengenai rencana pertandingan antara timnya, T1, melawan chatbot kecerdasan buatan (AI) milik Elon Musk, Grok, pada tahun depan. “Sangat positif melihat AI dan perusahaan...
Stay connected