Champion Ini Punya Hubungan Ayah-Anak, Siapa Mereka?
Tahukah kamu dari ratusan champion di League of Legends, hanya ada kurang dari 5 champion yang terkonfirmasi sebagai orang tua? Di antara segelintir champion dengan status orang tua, hanya ada satu champion pasangan ayah dan anak yang bisa kalian mainkandi League of Legends, siapa dia?...
6 Skin Dark Star Baru Ini Segera Datang ke League of Legends
Sudah cukup lama sejak terakhir kali kita melihat champion mendapatkan skin Dark Star. Terakhir kali kita mendengar nama lini skin ini adalah pada tahun 2023 silam ketika Riot Games mengumumkan kedatangan Dark Cosmic Erasure Jhin yang kontroversial. Kali ini, League of Legends akan diramaikan dengan...
Kai’Sa Build Mage Bisa Kembali Setelah Mini Rework Ini
Server tes League of Legends, Public Beta Environment (PBE) baru saja kedatangan sebuah perubahan besar yang ditujukan untuk Kai’Sa. Perubahan yang bisa dianggap mini rework ini membuka potensi kembalinya build Mage Kai’Sa jika lolos sampe live server. Di PBE, ability Kai’Sa, Void Seeker (W) mendapat...
Bagaimana Jika Lagu K/DA Dibuat Versi Koplo?
Versi koplo atau Koplo Remix adalah salah satu karya penggemar yang ikonik dari fans asal Indonesia, menyulap lagu terkenal dengan elemen yang identik dengan lagu khas Indonesia. Sudah banyak lagu yang dibuatkan versi koplo, salah satunya adalah K/DA. Kanal Youtube LMC Project sempat menciptakan versi...
FEATURED
Dapat Trofi Lagi, Gen.G Esports Juarai Esports World Cup 2025 League of Legends
Pasca MSI 2025 yang berakhir beberapa waktu lalu, fans esports League of Legends tidak perlu menunggu lama sampai split berikutnya dimulai, sebab Esports World Cup tahun ini memberi fans League of Legends sesuatu untuk disaksikan sembari menunggu dimulainya split selanjutnya. Dalam turnamen akbar esports ini,...
Rayakan Ulang Tahun ke 6, Teamfight Tactics Makin Dekat dengan Komunitas Gamer Tanah Air
Enam tahun setelah kehadirannya di Indonesia, Teamfight Tactics (TFT) terus memperkuat hubungannya dengan komunitas gamer melalui dua momentum penting, yakni kembalinya set pertama yang diluncurkan saat TFT masuk ke Indonesia, yaitu Remix Rumble melalui mode Revival, dan tentunya yang paling spesial adalah kehadiran opsi Bahasa...
Stay connected