Jadi Algojo Eropa di MSI 2025, CTBC Flying Oyster Akhiri Puasa 13 Tahun Tim APAC
MSI 2025 menjadi turnamen penuh kejutan, mulai dari perlawanan dari tim-tim barat yang sukses menyabet satu game dari region powerhouse meski tidak berbuah manis, hingga banyaknya pil pahit yang harus ditelan fans tim Eropa sepanjang turnamen ini. Namun, kejutan terbesar datang dari seed pertama LCP,...
Hasil Kurang Memuaskan, Fnatic Dikabarkan Rekrut Pemain dari T1
Ketika para peserta berjuang di MSI 2025 untuk membuktikan kebolehan mereka di turnamen internasional tengah tahun sekaligus memperebutkan tiket perdana ke Worlds 2025, tim-tim yang dipaksa duduk dan menunggu turnamen selanjutnya memiliki banyak pekerjaan rumah untuk memastikan mereka dapat berkompetisi di split selanjutnya, salah satu...
Tekuk G2 Esports, Movistar KOI Juara LEC 2025 Spring
LEC Spring Split 2025 baru saja berakhir. Meski G2 esports mengunci kursi pertama di turnamen pertengahan musim, MSI 2025, mereka masih harus berebut dengan Movistar KOI yang kembali menemui mereka setelah tumbang di babak semifinal. Ternyata, pertemuan kedua G2 Esports dan Movistar KOI adalah aksi...
10 Tahun Bertanding, Perkz Umumkan Pensiun dari Esports League of Legends
Pemain legendaris G2 Esports sekaligus salah satu ikon esports League of Legends Eropa, Luka “Perkz” Perković baru-baru ini bahwa ia resmi pensiun dari panggung kompetisi. Pemain asal Kroasia kelahiran tahun 1998 itu mengungkap keputusannya untuk turun panggung lewat sebuah video yang ia unggah di akun...
Tembus Final, G2 Esports Amankan Kursi Pertama MSI 2025
Tidak terasa kita hampir mencapai ujung split turnamen regional League of Legends di seluruh penjuru dunia. Setelah itu, kita akan menyaksikan turnamen internasional pertengahan tahun, Mid-Season Invitational atau MSI 2025. Kini, kita sudah mengetahui siapa tim pertama yang akan meramaikan turnamen tengah tahun itu, yakni...
NAVI Dirumorkan Sudah Siap Mengambil Posisi Rogue di LEC
Hampir satu tahun lalu, sebuah kabar muncul di ranah esports League of Legends Eropa dan Timur Tengah, League of Legends EMEA Championship (LEC). Setelah menjalani musim yang mengecewakan, salah satu tim liga tersebut, Rogue ingin menjual slot mereka di LEC. Kemudian, ada beberapa nama yang...
FEATURED
Final LCK Cup 2026 Tidak Digelar di Korea, Melainkan di Hong Kong!
Grand Final LCK Cup 2026 resmi dikonfirmasi bakal diboyong ke Kai Tak Arena, Hong Kong. Ini jadi momen bersejarah karena untuk pertama kalinya turnamen pembuka musim LCK yang sangat krusial ini digelar di luar Korea Selatan. Bukan cuma soal trofi, partai puncak di Hong Kong...
Apa yang Bisa Kita Harapkan Dari Video Cinematic 2026, Salvation?
Video sinematik tahunan League of Legends selalu menjadi momen yang paling dinantikan oleh komunitas global. Untuk tahun 2026, Riot Games merilis mahakarya visual berjudul “Salvation”, video ini bukan sekadar promosi musim baru, melainkan sebuah narasi emosional yang menandai dimulainya Season 1: For Demacia. Setelah tahun-tahun...
Stay connected