Gak Hanya di League, Mode Swarm Bisa Saja Juga Datang ke Wild Rift
Mode terbaru League of Legends, Swarm mendapat banyak pujian dari komunitas sebagai angin segar dari cengkeraman MOBA yang membuat pemain kecanduan. Mode bullet heaven ini meluncur bersama dengan event musim panas League of Legends yakni Anima Squad. Beberapa kata yang kerap kali dilontarkan pemain setelah...
Sekarang Wild Rift Bisa Dimainkan Offline, Bagaimana Caranya?
Patch 5.2 mendatangkan banyak hal baru ke Wild Rift, salah satunya adalah mode single player yang bisa dimainkan tanpa koneksi internet atau offline. Bagaimana cara memainkannya? Seperti biasa, pemain harus masuk ke aplikasi Wild Rift. Sayangnya, untuk tahap ini kalian masih memerlukan koneksi internet. Setelah...
Wild Rift Rilis Mode Baru, Bisa Beli Item di Jalan
Riot Games mengungkap patch 5.1d yang memperkenalkan beberapa mode baru yang akan datang ke Wild Rift dalam waktu dekat. Salah satu mode baru ini diberi nama ONE FOR ALL X ORNN’S BLESSING. Sesuai namanya, mode ini melebur One for All dengan Ornn’s Blessing. Ornn’s Blessing...
Wild Rift Siapkan Mode Baru Mirip URF di Patch 5.0
Sukses dengan Ultra Rapid Fire atau URF di League of Legends dan Wild Rift, tim mobile MOBA Riot Games tengah bereksperimen dengan mode baru yang akan diluncurkan di patch 5.0 mendatang. Melalui patch preview 5.0, Riot Games mengungkap mode yang dinamai Double Cast. Dalam video...
Tiga Champion Ini Buat Arena Wild Rift Terlalu Mudah
Wild Rift akhirnya mendapat kesempatan menjajal mode terbaru League of Legends, Arena. Dalam mode 2v2v2v2 ini, pemain bisa memilih dari 9 champion acak yang dipilih oleh sistem. Meski ini merupakan cara efektif untuk mencegah pemain memainkan satu champion yang sama terus menerus, ada beberapa champion...
FEATURED
Dapat Trofi Lagi, Gen.G Esports Juarai Esports World Cup 2025 League of Legends
Pasca MSI 2025 yang berakhir beberapa waktu lalu, fans esports League of Legends tidak perlu menunggu lama sampai split berikutnya dimulai, sebab Esports World Cup tahun ini memberi fans League of Legends sesuatu untuk disaksikan sembari menunggu dimulainya split selanjutnya. Dalam turnamen akbar esports ini,...
Rayakan Ulang Tahun ke 6, Teamfight Tactics Makin Dekat dengan Komunitas Gamer Tanah Air
Enam tahun setelah kehadirannya di Indonesia, Teamfight Tactics (TFT) terus memperkuat hubungannya dengan komunitas gamer melalui dua momentum penting, yakni kembalinya set pertama yang diluncurkan saat TFT masuk ke Indonesia, yaitu Remix Rumble melalui mode Revival, dan tentunya yang paling spesial adalah kehadiran opsi Bahasa...
Stay connected