Semua Pengguna Item Baru Terbaik di TFT Patch 14.5
Patch 14.5 sudah aktif selama beberapa hari di TFT, patch yang mendatangkan segudang perubahan untuk item di game auto battler Riot Games itu mengubah, menukar, dan memperkenalkan beberapa item baru lewat patch ini. Kini, komunitas sudah menjajal semua item yang ada dan menentukan pengguna-pengguna terbaik...
Guinsoo’s Rageblade TFT Dapat Rework, Mortdog Jelaskan Masih Sama Kuatnya
Jika kalian bermain Teamfight Tactics atau TFT, ada beberapa item yang dianggap sebagai andalan hampir semua pemain, salah satunya adalah Guinsoo’s Rageblade. Sederhananya, item ini memiliki kemampuan scaling tanpa batas dan sangat kuat jika digunakan unit yang tepat, terutama mereka yang membutuhkan attack speed tinggi....
Riot Games Bocorkan Patch 14.5 TFT, Banyak Item Dapat Rework
Patch 14.4 TFT memang baru saja meluncur, mendatangkan banyak perubahan seperti Set Revival dan penguatan terhadap comp Marksman Vanguard. Tetapi, perubahan di patch ini langsung tertutupi oleh rencana Riot Games di patch mendatang yakni patch 14.5. Selain menghadirkan Briar dan cosplay hiu ala Gawr Gura...
Benarkah Chibi Shork Cosplay Briar Dibuat untuk Gawr Gura?
Patch 14.4 baru saja mendarat ke TFT, tetapi Riot Games tidak membuang-buang waktu untuk mengungkap apa saja yang akan datang di patch mendatang yakni patch 14.5 Salah satu konten baru yang akan diluncurkan di patch terbaru itu adalah Chibi Champion, yang mana Briar mendapat giliran...
Tidak Dilirik Riot, Winrate Janna Semakin Meningkat Sepanjang Patch 14.5!
Janna jadi champions yang tidak diperhatikan oleh Riot.
Pickrate Tinggi, Winrate Rendah, Nasib Kai’Sa Pada Patch 14.5!
Nasib menjadi champions pilihan alternatif.
Riot Sukses Turunkan Twisted Fate ADC, Gagal Turunkan Smolder Pada Patch 14.5!
Smolder masih jadi ADC terkuat.
Melihat Early Patch 14.5, Seraphine Dapatkan Perhatian Khusus!
Champion S jadi sasaran Riot kali ini.
FEATURED
T1 Perpanjang Kontrak Oner Hingga Tahun 2028 Mendatang
Meskipun sebelumnya penggemar sempat dibuat kecewa oleh keputusan Gumayusi untuk meninggalkan tim, namun sekarang kita dibuat senang, atau setidaknya lega, lewat sebuah pengumuman yang baru saja diumumkan oleh T1 terkait kontrak salah satu pemainnya. Tebakanmu benar, pemain yang kita maksud di sini adalah Oner, yang...
Gumayusi Gabung Hanwha Life Esports, Roster Superteam Makin Kuat
Masa spekulasi dan tebakan terkait ke mana Lee “Gumayusi” Min-hyung akan berlabuh setelah membela T1 selama delapan tahun resmi berakhir. Belum lama ini, Hanwha Life Esports mengunggah sebuah video misterius untuk mengumumkan kedatangan pemain yang sempat mendapat julukan Demon Prince itu. Dalam video tersebut, penonton...
Stay connected