Semua Champion League of Legends Ini Dapat Rework di Wild Rift – Bagian 1
Meskipun Wild Rift lebih akrab disebut League of Legends versi mobile oleh beberapa orang, terutama komunitas League of Legends di platform PC dan mereka yang tidak memainkan mobile MOBA ini, sebenarnya Wild Rift bukan sekadar port dari PC ke perangkat mobile. Salah satu contohnya adalah...
Begini Tanggapan Komunitas Indonesia Jika Wild Rift Bisa Beli Item di Jalan!
Kalian mungkin sudah mendengar kabar bahwa Riot Games tengah mengundang beberapa pemain untuk menguji coba sebuah perubahan besar ke Wild Rift. Meski kabar yang kita ketahui terkait undangan itu masih sangat minimal, ada rumor yang mengatakan bahwa ada beberapa perubahan fitur drastis yang akan datang...
Dapat Rework, Begini Tips Main Miss Fortune dan Riven
Patch 5.1b mendatangkan beberapa perubahan untuk champion, salah satunya adalah rework untuk Miss Fortune dan Riven di Wild Rift. Meski bukan rework penuh melainkan perubahan ability saja, keduanya kini memiliki mekanik baru yang tentunya kian menarik untuk dicoba. Kira-kira bagaimana cara memainkan Miss Fortune dan...
FEATURED
Rekap Play-In MSI 2025: G2 Esports Goyah, Bilibili Gaming Lolos Mudah
Tidak terasa babak pertama MSI 2025 sudah selesai, kita sudah melihat kebolehan tim-tim seed kedua dari semua region, bahkan penampilan tim yang sering disebut raja dari barat tidak sesuai harapan karena hampir dipukul mundur oleh tim-tim yang dulu disebut minor region. Memangnya, apa saja yang...
Setelah Faker, Tahun Ini Uzi Terpilih untuk Hall of Legends
Setelah satu tahun menunggu dan menebak siapa pemain yang akan mendapatkan kehormatan untuk diabadikan di Hall of Legends setelah sang wajah League of Legends, Lee “Faker” Sang-hyeok, kita akhirnya mendapat jawaban resmi dari Riot Games. Pemain kedua yang akan menduduki kursi Hall of Legends selanjutnya...
Stay connected