TFT Indonesia Bagi-Bagi Hadiah Lagi, Jangan Sampai Kelewatan!
Beberapa minggu lalu, Riot Games Indonesia merayakan ulang tahun ke-5 Teamfight Tactics dengan membagikan hadiah unik yaitu helm dengan model Pengu. Jika kalian tidak mendapatkan hadiah itu, jangan khawatir sebab Riot Games akan membagikan hadiah lagi untuk pemain di Indonesia. Melalui unggahan akun resmi Teamfight...
Jangan Lewatkan Kesempatan Dapat Hadiah Helm Pengu dari Riot Games
Dalam waktu dekat, Teamfight Tactics akan merayakn ulang tahunnya yang ke-5. Sebagai bentuk perayaan, Riot Games Indonesia memberikan pemain kesempatan untuk mendapatkan hadiah unik. Melalui unggahan akun Instagram resmi Teamfight Tactics Indonesia, kalian bisa mendapatkan hadiah berupa helm Pengu. Cara mendapatkan hadiah ini mudah, kalian...
Riot Games Siapkan Hadiah Untuk Challenger di Indonesia
Sebagai pembuka split 2 musim ranked 2024, Riot Games menawarkan hadiah menarik sebagai kenang-kenangan perjalanan pemain terbaik di split tersebut. Ada dua jenis hadiah yang ditawarkan oleh Riot Games bagi pemain Indonesia, yaitu hadiah Legendary 50 dan Challenger. Hadiah Legendary 50 merupakan hoodie dan trofi...
FEATURED
Tempo Permainan Makin Cepat, Patch 26.1 Siap Ubah Total Cara Main League of Legends Musim Ini
Patch 26.1 resmi membuka musim kompetisi 2026 dengan membawa perubahan fundamental pada alur permainan di Summoner’s Rift. Salah satu inovasi terbesar adalah pengenalan Role Quests, di mana setiap pemain kini memiliki misi khusus sesuai perannya. Keberhasilan menyelesaikan misi ini memberikan keuntungan strategis yang signifikan, seperti...
Stay connected