Bangkitnya Sang Setengah Naga: Menelaah VGU Shyvana
Shyvana telah lama menjadi ikon di Summoner’s Rift, namun seiring berjalannya waktu, desainnya mulai terasa tertinggal dibandingkan champion-champion baru yang memiliki mekanisme lebih kompleks. Riot Games akhirnya mengonfirmasi bahwa Shyvana akan menerima VGU (Visual and Gameplay Update) menyeluruh, yang bertujuan untuk mengubahnya dari sekadar “stat-check...
Bocoran Rework Shyvana Mengemuka, Tanggal Rilis Sudah Dekat
Menjelang season baru kurang afdol rasanya jika tidak disertai dengan kabar mengenai nasib rework Shyvana. Champion separuh naga yang diumumkan mendapat rework pada awal tahun 2024 itu munugkin sudah sangat dekat dengan perilisannya. Leaker ternama komunitas League of Legends, Big Bad Bear belum lama ini...
Bocoran Skill Shyvana Setelah Rework, Tidak Jauh Beda?
Masih ingatkah kalian bahwa Riot Games masih punya “utang” terhadap pemain League of Legends berupa VGU atauu rework penuh untuk Shyvana? Jika tidak, maka penulis akan ingatkan lagi sebab kita mendapat informasi baru tentang peremajaan dari manusia separuh naga yang satu ini. Setelah sekian purnama...
Bocoran Terbaru Ungkap Penampilan Shyvana Setelah Rework
Masih ingatkah kalian bahwa Shyvana memiliki rework yang sedang dikerjakan? Jika tidak, kalian tidak sendiri. Sejak pertama kali diungkap bahwa Riot Games tengah meremajakan champion separuh naga itu, tidak ada kabar baik yang datang, mulai dari proses pengerjaan yang lama hingga beberapa kali diundur. Baca...
FEATURED
Tempo Permainan Makin Cepat, Patch 26.1 Siap Ubah Total Cara Main League of Legends Musim Ini
Patch 26.1 resmi membuka musim kompetisi 2026 dengan membawa perubahan fundamental pada alur permainan di Summoner’s Rift. Salah satu inovasi terbesar adalah pengenalan Role Quests, di mana setiap pemain kini memiliki misi khusus sesuai perannya. Keberhasilan menyelesaikan misi ini memberikan keuntungan strategis yang signifikan, seperti...
Stay connected