Bisa Berubah, Begini Skin Ultimate Fiend Queller Yone di Wild Rift
Riot Games baru saja mengungkap lini skin baru bertajuk Fiend Queller, lini skin eksklusif yang rencananya hanya akan meluncur ke mobile MOBA mereka, Wild Rift. Dari kelima champion yang mendapat skin ini, Yone dikabarkan bakal mendapat skin ultimate, menjadikan Fiend Queller Yone sebagai skin ultimate...
Apa Benar Pakai Skin Bikin Kamu Lebih Jago?
Pernahkah kalian menggunakan champion atau senjata dengan skin yang membuat kalian bermain lebih jago? Apa benar seperti itu? Apakah Riot Games memberikan tambahan stat kepada skin tertentu? Tentu tidak ada skin yang memberikan tambahan stat apapun seperti +8 damage atau sejenisnya. Meski begitu, ada satu...
Mengapa Riot Games Tidak Memberi Opsi Mematikan Skin?
Dalam game kompetitif terutama judul yang tergolong fast-paced seperti League of Legends, visual clarity atau kejelasan visual adalah segalanya. Banyak pemain profesional memiliki setting in-game pribadi mereka untuk memaksimalkan performa mereka saat bertanding apalagi dalam game. Tidak sedikit pemain menggunakan setting grafis rendah, mematikan efek...
FEATURED
Tempo Permainan Makin Cepat, Patch 26.1 Siap Ubah Total Cara Main League of Legends Musim Ini
Patch 26.1 resmi membuka musim kompetisi 2026 dengan membawa perubahan fundamental pada alur permainan di Summoner’s Rift. Salah satu inovasi terbesar adalah pengenalan Role Quests, di mana setiap pemain kini memiliki misi khusus sesuai perannya. Keberhasilan menyelesaikan misi ini memberikan keuntungan strategis yang signifikan, seperti...
Stay connected