Semua Champion League of Legends Ini Dapat Rework di Wild Rift – Bagian 3
Seri artikel champion-champion yang di-rework ketika datang ke Wild Rift masih belum selesai, memang sudah ada puluhan champion yang penulis sebutkan di bagian sebelumnya, tetapi ternyata masih ada champion yang mendapat perubahan saat mereka datang ke Wild Rift, siapa saja? Mari kita lihat. Baca Juga:...
Siapa Champion yang Paling Sering Menghancurkan Tower Pertama? Jawabannya Bukan Yorick!
Para karyawan PT. Bongkar Tower.
Bukan Meme Lagi, Begini Cara Main Ziggs Reroll di TFT Set 12: Magic N’ Mayhem
Selama TFT Set 12: Magic N’ Mayhem, ada satu meme comp di komunitas, yakni Ziggs Reroll. Comp itu disebut sebagai salah satu comp paling lemah di Set 12. Namun, patch terbaru menjadikan Ziggs Reroll sebagai salah satu comp kuat dan mudah yang bisa kalian mainkan....
Analisis League of Legends Percaya Yone & Ziggs Akan Menjadi Champions Prioritas Selama Worlds 2024!
Yone & Ziggs Main Rise Up!
FEATURED
Rekap Play-In MSI 2025: G2 Esports Goyah, Bilibili Gaming Lolos Mudah
Tidak terasa babak pertama MSI 2025 sudah selesai, kita sudah melihat kebolehan tim-tim seed kedua dari semua region, bahkan penampilan tim yang sering disebut raja dari barat tidak sesuai harapan karena hampir dipukul mundur oleh tim-tim yang dulu disebut minor region. Memangnya, apa saja yang...
Setelah Faker, Tahun Ini Uzi Terpilih untuk Hall of Legends
Setelah satu tahun menunggu dan menebak siapa pemain yang akan mendapatkan kehormatan untuk diabadikan di Hall of Legends setelah sang wajah League of Legends, Lee “Faker” Sang-hyeok, kita akhirnya mendapat jawaban resmi dari Riot Games. Pemain kedua yang akan menduduki kursi Hall of Legends selanjutnya...
Stay connected