3 Comp Terbaik Patch 14.24b TFT Set 13: Into The Arcane
META TFT Set 13: Into The Arcane terus berubah. Setelah beberapa waktu lalu pemain dibuat muak dengan Camille dan Black Rose Heimerdinger, kini dengan patch terbaru 14.24b, ada banyak perubahan yang menggeser comp-comp yang sempat mendominasi META sebelumnya. Jika kalian ingin tahu apa saja comp...
Panduan Lengkap Semua Item dari Golden Frying Pan TFT
Riot Games berencana memperkenalkan sebuah item baru ke TFT, yakni Golden Frying Pan. Item yang rencananya akan meluncur bersama patch 14.18 ini memiliki fungsi yang sama dengan Golden Spatula, namun emblem yang dibuat berbeda dari yang kita tahu. Lalu, apa saja emblem yang bisa dibuat...
Pemain Ungkap Ternyata Garen adalah Champion Mekanik Tinggi
Jika membicarakan Garen, maka kita langsung tergambar seorang champion paling ramah pemula, bahkan Garen adalah salah satu champion gratis yang langsung didapatkan pemain saat memainkan League of Legends. Namun, tahukah kalian bahwa Garen ternyata champion mekanik tinggi? Seorang pengguna Reddit bernama lolok234678936 memberi penjelasan bagaimana...
Mau Tahu Bagaimana Cara Mendapat Unit 4-Star di TFT Set 12?
Tiap unit di TFT memiliki tiga tingkatan, yakni 1-star yang didapatkan pemain saat membeli unit tersebut di shop atau dari carousel, 2-star setelah tiga salinan unit 1-star, begitu pula dengan 3-star. Namun, Riot Games pernah menciptakan tingkatan keempat atau 4-star untuk unit-unit tertentu. Saat Set...
Dapat Rework, Begini Tips Main Miss Fortune dan Riven
Patch 5.1b mendatangkan beberapa perubahan untuk champion, salah satunya adalah rework untuk Miss Fortune dan Riven di Wild Rift. Meski bukan rework penuh melainkan perubahan ability saja, keduanya kini memiliki mekanik baru yang tentunya kian menarik untuk dicoba. Kira-kira bagaimana cara memainkan Miss Fortune dan...
Kenapa Pemain Pro Menaruh Ward di Tengah Lane?
Jika kalian sering menonton pertandingan profesional League of Legends atau Wild Rift, kalian mungkin sering melihat pemain menaruh ward di tengah lane. Biasanya, pemain amatir akan menaruhnya di tempat yang strategis seperti bush atau dekat camp jungle, tapi kenapa pemain profesional sering menaruh ward di...
Suka Bermain Lama? Berikut 5 Champions Terbaik Spesialis Late Game!
Silahkan coba sendiri jika tidak percaya.
Kamu Wajib Tahu Trik “Licik” Akali untuk Kabur
Belum lama ini sebuah trik Akali dengan Teleport ditemukan oleh komunitas. Akali dapat keluar dari pertempuran dengan mudah tanpa harus terungkap musuh. Ketika berada dalam area Twilight Shroud, Akali akan menjadi tidak terlihat. Uniknya, Control Ward maupun damage tidak akan mengungkap Akali sepenuhnya, ia hanya...
Lima Tips Memainkan Syndra di Wild Rift
Syndra akhirnya datang ke Wild Rift sebagai mid laner terbaru bersama dengan patch 5.0. Champion asal Ionia ini memiliki gaya bermain yang unik dengan mekanisme dark sphere yang bisa digunakan untuk berbagai hal, baik secara defensif maupun ofensif. Sebelum kalian terjun mencoba Syndra, ada baiknya...
FEATURED
Dominasi Jungle Bergeser: Rangkuman Update Strategis Patch 26.2
Patch 26.2 hadir sebagai langkah penyeimbangan besar kedua di musim 2026, dengan fokus utama pada pendistribusian ulang kekuatan di area Jungle. Riot Games menyadari bahwa beberapa Champion bertipe Ability Power dan Tank terlalu mendominasi karena kemudahan mereka dalam menghabisi monster. Oleh karena itu, patch ini...
Faker Percaya Diri Bisa Menang Main League of Legends Melawan AI Elon Musk
Bintang League of Legends (LoL), Lee Sang-hyeok, yang juga dikenal sebagai Faker, menyatakan pada hari Kamis bahwa ia merasa percaya diri mengenai rencana pertandingan antara timnya, T1, melawan chatbot kecerdasan buatan (AI) milik Elon Musk, Grok, pada tahun depan. “Sangat positif melihat AI dan perusahaan...
Stay connected