Riot Games Kembali Beri Teaser Agent Baru VALORANT Lewat Battlepass!
Dari point ini mungkin bagi kalian para pemain VALORANT sudah bisa menyadari pola perilisan konten yang dilakukan oleh Riot untuk game ini. Setiap kali ada battlepass baru, maka kalian bisa melihat playercard gratis dibagian akhir. Dari situ maka kalian bisa mengetahui adanya teaser yang diberikan...
Rata-Rata Penonton Worlds 2024 Lampaui Rekor Puncak VALORANT Champions 2024
Membicarakan turnamen pamungkas tahun League of Legends, Worlds 2024 rasanya tidak henti-hentinya kita diberi kabar mengenai rekor-rekor baru yang tercatat selama kejuaraan itu berlangsung. Melihat ke ranah kompetitif judul Riot Games lainnya, popularitas League of Legends semakin terlihat jelas. Sebagai perbandingan, baru-baru ini komunitas melihat...
Komunitas Pertanyakan Target Riot Games Pasca PHK Massal Kedua
Baru-baru ini pegawai Riot Games dilandai kabar kurang menyenangkan pada tahun 2024, yakni PHK massal. Seperti yang kita tahu, ini merupakan kali kedua Riot Games memotong angka tenaga kerja mereka tahun ini. Lebih menyedihkan lagi, timing kejadian ini sangat dekat dengan ulang tahun League of...
Riot Games Memulai Eksperimen Rekam Suara di VALORANT, Untuk Apa?
Baru Bahasa Inggris untuk sekarang.
FEATURED
Final LCK Cup 2026 Tidak Digelar di Korea, Melainkan di Hong Kong!
Grand Final LCK Cup 2026 resmi dikonfirmasi bakal diboyong ke Kai Tak Arena, Hong Kong. Ini jadi momen bersejarah karena untuk pertama kalinya turnamen pembuka musim LCK yang sangat krusial ini digelar di luar Korea Selatan. Bukan cuma soal trofi, partai puncak di Hong Kong...
Apa yang Bisa Kita Harapkan Dari Video Cinematic 2026, Salvation?
Video sinematik tahunan League of Legends selalu menjadi momen yang paling dinantikan oleh komunitas global. Untuk tahun 2026, Riot Games merilis mahakarya visual berjudul “Salvation”, video ini bukan sekadar promosi musim baru, melainkan sebuah narasi emosional yang menandai dimulainya Season 1: For Demacia. Setelah tahun-tahun...
Stay connected