Minggu lalu, HASAGI bekerjasama dengan Teamfight Tactics mengadakan sebuah giveaway yang berhadiahkan Poggles Cosplay Pengu untuk 5 orang pemenang.
Di giveaway tersebut, kami meminta para peserta untuk menceritakan secara singkat tentang pengalaman menarik mereka selama bermain Teamfight Tactics.
Setelah satu minggu, kami pun mendapatkan para pemenangnya. Dan inilah kelima para pemenang giveaway berhadiah Poggles Cosplay Pengu Teamfight Tactics!
Hasan Mustota (Facebook)
Fatih Fadila (Facebook)
Fathir Alfi Sahry (Facebook)
Billy (Facebook)
Muhammad Ali Imron (Facebook)
Untuk para pemenang diwajibkan chat ke Facebook HASAGI untuk proses pengambilan hadiah. Pastikan kamu chat karena sistem di Facebook yang membuat HASAGI gak bisa chat duluan, kami hanya bisa menjawab ketika kalian mengirimkan chat.
Related posts
FEATURED
Taklukkan Bilibili Gaming, T1 Kembali Juarai Worlds 2024!
Setelah musim penuh rintangan dan keraguan dari fans dan komunitas League of Legends, T1 keluar sebagai juara Worlds 2024 dengan kemenangan atas Bilibili Gaming alias BLG di babak final turnamen dunia tahun ini. Series best of five tersebut memberi kita sedikit gambaran tentang strategi permainan...
Spesifikasi Minimal VALORANT Mobile, Apakah Hapemu Bisa Main?
Beberapa hari lalu, Riot Games membuka tes publik sekaligus mengangkat larangan konten yang ditujukan untuk VALORANT Mobile. Kini, mulai banyak konten yang bertebaran mengenai adaptasi FPS buatan Riot Games itu di perangkat mobile. Karena kabar tes publik dan diizinkannya semua content creator untuk membicarakan game...