Apakah Los Ratones Pantas Main di LEC? Ini Kata G2 Caps
Sejak dibentuk dan pengumuman roster-nya, tidak butuh waktu lama bagi Los Ratones yang diisi pemain legendaris Rekkles dan bapak Inting Sion, Thebausffs untuk mengguncang ranah hiburan dan kompetisi League of Legends, di mana mereka akan bertanding memperebutkan gelar juara NLC. Setelah melihat beberapa pertandingan yang...
Kenapa Banyak Mantan Pemain Pro LEC Hijrah ke NLC?
Diungkapnya tim Los Ratones berisi kombinasi antara pemain pro dan streamer kondang menaruh banyak perhatian di liga di mana mereka akan bertanding, yaitu Northern League of Legends Championship atau yang lebih akrab disebut NLC. Sebagai catatan, tim buatan Marc “Caedrel” Lamont ini berisi pemain papan...
Siapa Sebenarnya Velja di Tim Caedrel, Los Ratones?
Los Ratones, tim buatan mantan pemain pro sekaligus streamer kondang komunitas League of Legends, Marc “Caedrel” Lamont baru-baru ini mengungkap roster mereka. Dalam lini pemain yang cukup mengejutkan dengan kehadiran Rekkles dan Thebausffs itu, satu nama mencuat dan melahirkan rasa penasaran para fans. yaitu Veljko...
Ada Rekkles dan Baus, Ini Roster Los Ratones Milik Caedrel
Beberapa waktu lalu, streamer League of Legends paling kondang saat ini sekaligus mantan pemain profesional, Marc “Caedrel” Lamont dikabarkan bahwa dirinya tengah menyusun tim untuk bertanding secara profesional. Saat ini, kita hanya tahu bahwa nama tim yang akan diusung adalah Los Ratones, bahasa Spanyol untuk...
Dari Blunder Jadi Streamer League Nomor Satu, Ini Profil Caedrel
Selama satu tahun terakhir, nama Marc Robert “Caedrel” Lamont menjadi nama yang tidak terelakkan di ranah League of Legends. Pemuda yang satu ini kerap memecahkan rekor streaming terutama dari jumlah penonton yang melebihi siaran resmi dari Riot Games. Sebenarnya seperti apa awal dari karir streaming...
FEATURED
Dominasi Jungle Bergeser: Rangkuman Update Strategis Patch 26.2
Patch 26.2 hadir sebagai langkah penyeimbangan besar kedua di musim 2026, dengan fokus utama pada pendistribusian ulang kekuatan di area Jungle. Riot Games menyadari bahwa beberapa Champion bertipe Ability Power dan Tank terlalu mendominasi karena kemudahan mereka dalam menghabisi monster. Oleh karena itu, patch ini...
Faker Percaya Diri Bisa Menang Main League of Legends Melawan AI Elon Musk
Bintang League of Legends (LoL), Lee Sang-hyeok, yang juga dikenal sebagai Faker, menyatakan pada hari Kamis bahwa ia merasa percaya diri mengenai rencana pertandingan antara timnya, T1, melawan chatbot kecerdasan buatan (AI) milik Elon Musk, Grok, pada tahun depan. “Sangat positif melihat AI dan perusahaan...
Stay connected