Luncurkan League of Legends Server Asia Tenggara, Riot Games Umumkan Kompetisi Battle of SEA
Belum lama ini League of Legends di daerah Asia Tenggara mengalami perubahan besar, mulai dari ambil alih server dari Garena kembali ke tangan Riot Games langsung, hingga yang baru saja terjadi yaitu penggabungan server berbagai negara di Asia Tenggara menjadi satu kesatuan yakni League of...
Ala Opening Anime, Ini Lagu Anima Squad Buatan QWER, Anima Power
Girl group asal Korea Selatan, QWER belum lama ini menjadi bagian dari event Anima Squad League of Legends yang akan meluncur para pertengahan bulan Juli tahun ini. Setelah sebelumnya di-tease oleh beberapa akun media sosial League of Legends, salah satunya oleh League of Legends Indonesia,...
Semua Hadiah dari Event Anima Squad 2024
League of Legends akan segera kedatangan event musim panas tahun 2024 yang bertemakan Anima Squad. Pasukan anti Primordial ini akan datang tidak hanya bersama segenggam skin baru, namun juga event pass yang menawarkan berbagai hadiah. Kira-kira apa saja hadiah yang bisa didapatkan pemain dari event...
Mode Bullet Heaven League of Legends Diberi Nama Swarm, Begini Penampakannya!
Beberapa bulan terakhir, Riot Games terus memberi teaser pada komunitas terkait mode PvE dengan genre bullet heaven. Jika kalian sangat penasaran dengan mode tersebut, Riot Games sudah memberikan rangkuman seperti apa mode Swarm di League of Legends. Jika kalian pernah memainkan game seperti Brotato, Vampire...
Ungkap Event Summer, Champion Ini Bisa Dapat Skin Anima Squad
Riot Games akhirnya mengungkap summer event League of Legends yakni Anima Squad. Pengumuman ini muncul lewat unggahan akun YouTube resmi League of Legends sebagai teaser event itu. Seperti video teaser Riot Games pada umumnya, dalam teaser tersebut, ada beberapa easter egg champion yang mungkin akan...
Simak Keseruan Nobar MSI 2024 Viewing Party Jakarta Kemarin
Sudah beberapa minggu sejak Mid-Season Invitational 2024 berlalu, begitu juga dengan event nobar resmi Riot Games, MSI 2024 Viewing Party Jakarta yang menjadi saksi dipatahkannya kutukan serta kembalinya trofi turnamen tengah tahun ke Korea Selatan di tangan Gen.G sekaligus memenangkan kejuaraan internasional pertama mereka. Jika...
Serba Serbi April Fools 2024 League, Ada Pokemon dan Adu Topi
Riot Games selalu membawa canda dan tawa ke game mereka saat April Fools, tidak terkecuali League of Legends. Tahun ini pun tidak berbeda. Selain skin yang lahir dari meme komunitas, ada beberapa perubahan di Summoners Rift menjelang perayaan April Fools mereka tahun ini. Salah satunya...
Rayakan Kembalinya Arena, League of Legends Ajak Komunitas Berkumpul
Sukses dengan turnamen komunitas melalui LOLID Funmatch, League of Legends Indonesia kembali mengundang komunitas untuk berkumpul dan menyambut kedatangan Arena yang kedua kalinya dengan event mabar. Event mabar yang diberi judul Arena Returns ini akan diadakan pada hari Minggu tanggal 10 Desember mendatang di Gamers...
Tim atau Solo Bisa Ikut League of Legends Summoners Rift Funmatch, Yuk Daftar!
League of Legends Indonesia memanggil semua pemain di seluruh Indonesia untuk mengikuti event komunitas yang akan diadakan secara online yakni League of Legends Summoners Rift Funmatch. Event main bareng ini terbuka untuk kalian yang memiliki tim maupun pemain solo, untuk mendaftar, kalian bisa klik link...
League of Legends Umumkan Funmatch untuk Komunitas Indonesia, Tapi Masih Coming Soon!
Setelah sebelumnya League of Legends sukses bekerja sama dengan Coca-Cola untuk mengadakan event COCA-COLA ULTIMATE +XP JOURNEY pada bulan September lalu, pemain League of Legends Indonesia akan dimanjakan dengan event komunitas baru lagi. Event tersebut dinamakan League of Legends Summoner’s Rift Funmatch atau bisa disingkat...
FEATURED
Update Besar, Ini Dua Map Baru ARAM Beserta Fitur Uniknya
Tidak banyak update datang ke mode ARAM, sebagai mode yang berfungsi sebagai sekadar pemanasan atau untuk bermain tanpa tekanan, Riot Games hanya memberikan update ke ARAM untuk balance change sederhana serta menambahkan fitur-fitur yang dirasa perlu saja. Tetapi, baru-baru ini sebuah update besar datang ke...
Stay connected