Set 7.5 Revival: Uncharted Realms Sudah Datang, 3 Comp Ini Wajib Kamu Coba
Set Revival sudah kembali ke live server. Kini, Riot Games mengajak semua pemain TFT untuk bernostalgia dan memainkan salah satu set paling unik sepanjang sejarah, yaitu Set 7.5 Dragonlands: Uncharted Realms yang sudah diremajakan ke standar TFT modern. Jika kalian kebingungan ingin memainkan comp seperti...
3 Comp Ini Harus Kamu Coba di TFT Set Revival 4.5: Festival of Beasts
Set Revival kembali ke Teamfight Tactics, kali ini, Riot Games mengembalikan Set 4.5: Festival of Beasts ke tangan pemain dengan berbagai macam fitur modern yang mereka luncurkan di era set-set mendatang. Jika kalian sudah lupa dengan comp terkuat atau belum bermain Teamfight Tactics pada masa...
Ini Semua Unit 5-Cost di Set Revival 4.5: Festival of Beasts dan Skill-nya
Set Revival 4.5: Festival of Beasts sudah tersedia di Teamfight Tactics sebagai bentuk perayaan Imlek dari Riot Games. Dalam set yang memperkenalkan mekanik Chosen atau yang kita kenal sebagai Headliner di Set 10: Remix Rumble, Riot Games mendatangkan beberapa unit 5-cost dengan skill yang cukup...
Set 5: Reckoning Dawn of Heroes Jadi Set Revival Selanjutnya di TFT
Setelah sebelumnya Riot Games sukses dengan Set Revival pertama yang mendatangkan kembali Set 3 Galaxies Return to the Stars dengan elemen modern TFT, kini mereka mempersiapkan diri untuk Set Revival kedua yang akan mendatangkan Set 5 Reckoning Dawn of Heroes. Dalam Dev Video yang diunggah...
Set Revival Pertama TFT Bangkitkan Set Favorit Pemain
Belum lama ini, Riot Games memberikan informasi terkait mode baru mereka untuk Teamfight Tactics atau TFT yakni Set Revival. Sebagai set pertama yang dibangkitkan dalam game auto battler tersebut, Riot Games memilih set 3.5 Galaxies: Return to the Stars. Melalui artikel resmi, Riot Games membawa...
FEATURED
Final LCK Cup 2026 Tidak Digelar di Korea, Melainkan di Hong Kong!
Grand Final LCK Cup 2026 resmi dikonfirmasi bakal diboyong ke Kai Tak Arena, Hong Kong. Ini jadi momen bersejarah karena untuk pertama kalinya turnamen pembuka musim LCK yang sangat krusial ini digelar di luar Korea Selatan. Bukan cuma soal trofi, partai puncak di Hong Kong...
Apa yang Bisa Kita Harapkan Dari Video Cinematic 2026, Salvation?
Video sinematik tahunan League of Legends selalu menjadi momen yang paling dinantikan oleh komunitas global. Untuk tahun 2026, Riot Games merilis mahakarya visual berjudul “Salvation”, video ini bukan sekadar promosi musim baru, melainkan sebuah narasi emosional yang menandai dimulainya Season 1: For Demacia. Setelah tahun-tahun...
Stay connected