Diffarenz Mungkin Akan Kembali Adakan Turnamen untuk Komunitas League Dalam Waktu Dekat
Menurut informasi yang HASAGI dapatkan, turnamen ini merupakan hasil kolaborasi dari beberapa tokoh terkenal di komunitas lokal.
Serial Animasi League of Legends, Arcane Hanya Punya Budget Kurang dari 50 Juta Rupiah di Awal Pembuatannya
Saat ini, Arcane tengah mempersiapkan season keduanya yang belum mendapat tahun pasti perilisannya, akankah season 2 melanjutkan kesuksesan Arcane sebelumnya?
Nilah Bukanlah Satu-satunya Champion Melee yang Bisa Dimainkan Sebagai ADC
Beberapa patch lalu Riot Games membawa Nilah ke Wild Rift, mematahkan anggapan bahwa ADC hanya bisa dimainkan oleh champion ranged sementara champion melee akan mengalami banyak kesulitan jika dibawa ke Dragon Lane. Tetapi apakah benar demikian? Apakah Nilah merupakan satu-satunya champion melee yang bisa dimainkan...
Kamu Bisa Katakan 11 Kalimat Sederhana Ini untuk Menghargai Partnermu di League of Legends
Memang, kemampuan individu yang baik akan membuatmu dengan mudah memenangkan 1vs1 melawan musuhmu sekaligus menguasai lane tempatmu bermain. Namun, hanya kerjasama dan teamwork yang bisa membawa kamu dan teman-temanmu kepada kemenangan. Ironisnya, tidak sedikit pemain di League of Legends cenderung melupakan rumus yang begitu sederhana...
Skin Paling Mahal Gak Nyampe Satu Juta, Inilah Tingkatan Skin League of Legends
Setiap tingkatan skin yang dijual memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing, ada yang hanya memberikan perubahan model karakter saja, hingga perombakan total dari segi audio dan visual.
Jamur Teemo dan Beberapa Skill Ini Bisa Bikin Kamu Kesel Pakai Banget
Bikin kesel pakai banget, memang!
Rekomendasi 4 Champion untuk Pemula di League of Legends
Tidak lupa, kami juga melampirkan sedikit tips bermainnya.
Faker Dapatkan Ancaman Pembunuhan, Ada Apa?
Pemain legendaris League of Legends Championship Korea (LCK), Lee “Faker” Sang-hyeok baru-baru ini menjadi topik hangat di kalangan penggiat esports League of Legends. Kabarnya, pasca memenangkan laga T1 melawan KT Rolster atau yang kerap disebut Telecom Wars, pemain senior tersebut mendapat ancaman pembunuhan. Tidak lama...
FEATURED
TFT Set 15: KO Coliseum Diungkap, Bakal Usung Tema Anime
Dihitung dari awal bulan April lalu, ridak terasa kita sudah memainkan Set 14: Cyber City di TFT selama sekitar tiga bulan. Meski set 14 masih akan aktif selama beberapa hari lagi, Riot Games nampaknya sudah siap mengungkap apa yang akan datang di set TFT selanjutnya....
Vayne dan Kai’Sa Dikabarkan Dapat Skin Hall of Legends
Riot Games akhirnya mengungkap ADC asal Tiongkok, Jian “Uzi” Zihao sebagai pemain selanjutnya yang akan diabadikan lewat Hall of Legends. Selain mendapatkan film yang dipersembahkan untuk karirnya sebagai pemain yang memulai sebuah revolusi di kalangan ADC, ia juga akan mendapat skin yang didedikasikan untuk pencapaiannya....
Stay connected