Pemain Temukan Skin Faker Ahri Ternyata Pay 2 Win
Skin di League of Legends mungkin tidak memberi tambahan stat seperti +8 Attack Damage atau sejenisnya, tetapi ada beberapa skin yang dikategorikan sebagai pay to win karena mekanik yang tidak disengaja, salah satunya adalah skin Hall of Legends Faker untuk Ahri, di mana baru-baru ini...
Ini Pengalaman Pemain dengan Skin Faker 6 Juta Rupiah
Masih ingatkah kalian dengan kontroversi Hall of Legends di mana Faker mendapat skin Immortalized Legend Ahri yang dijual dengan harga 6 juta Rupiah? Pada saat itu, bahkan komunitas League of Legends memulai sebuah boikot untuk mem-ban Ahri dalam tiap pertandingan ranked, berujung pada banrate Ahri...
Kalau Jadi Champion, Faker Punya Lebih Banyak Skin Dibanding 1/3 Champion LoL
Kemenangan T1 di Worlds 2024 menganugerahi Lee “Faker” sang-hyeok dengan dua skin untuk champion pilihannya, satu sebagai perayaan kemenangannya, serta satu lagi sebagai bentuk penghargaan atas gelar final MVP yang ia raih dalam laga melawan Bilibili Gaming. Sejauh ini, Faker memiliki 7 skin yang mana...
Komunitas Pertanyakan Nasib Skin Faker Ahri Jika T1 Menang Worlds 2024
Beberapa bulan lalu, Riot Games mengabadikan karir Faker dengan skin Ahri yang dipatok jutaan Rupiah dengan event Hall of Legends. Biasanya, hall of fame akan diberikan untuk pemain yang sudah pensiun, namun Faker masih bertanding hingga saat ini. Kini, Riot Games akan dihadapkan dengan sebuah...
Ada NewJeans dan Lux, Ini Easter Egg di Skin Worlds 2023 T1
Skin Worlds adalah skin yang sangat dekat dengan roster pemenang turnamen dunia tersebut. Tiap skin memiliki cerita sendiri-sendiri dan menjadi easter egg yang bisa ditemukan pemain, tidak terkecuali skin Worlds 2023 T1. Ada beberapa easter egg serta detail yang mungkin kalian lewatkan saat melihat preview...
Seperti Ini Penampakan Skin Worlds 2023 T1
Setelah sekian lama, Riot Games akhirnya mengungkap skin Worlds 2023 T1 ke publik. Rentetan skin ini sudah dinantikan untuk waktu yang sangat lama, mengingat Lee “Faker” Sang-hyeok dan T1 akhirnya meraih gelar juara Worlds mereka yang keempat. Namun, skin ini mengalami pengunduran karena beberapa hal,...
Ini Cerita di Balik Pembuatan Skin Worlds 2023 T1
Pengembangan skin Worlds 2023 T1 membutuhkan waktu yang lama dibandingkan skin Worlds tahun-tahun sebelumnya. Apabila skin Worlds biasanya diungkap pada bulan Mei dan meluncur bulan Juni, penggemar T1 harus menunggu waktu yang jauh lebih lama karena adanya event Hall of Legends saat itu. Kini, skin...
Livestream Selama Satu Jam, Faker Berhasil Raup 10 Milyar Rupiah
Belum lama ini, Lee “Faker” Sang-hyeok menjadi bintang tamu dalam salah satu acara livestream di Tiongkok. Sembari mempromosikan Hall of Legends yang dipersembahkan untuknya, Faker berhasil meraih milyaran Rupiah hanya dalam waktu satu jam. Dalam sebuah program khusus di mana liga League of Legends Tiongkok...
Nonton Match Dapat Skin Faker Ahri Gratis, Begini Caranya
Liga League of Legends North America, LCS, belum lama ini mengumumkan bahwa mereka akan membagikan skin Faker Ahri secara gratis hanya dengan menonton pertandingan liga tersebut. Melalui unggahan akun X resmi liga League of Legends North America, LCS, skin Hall of Legends Faker untuk Ahri...
Riot Games Indonesia Bagi Hall of Legends Pass Gratis, Gimana Cara Dapatnya?
Bagi-bagi hadiah dari Riot Games Indonesia belum selesai. Setelah pemain TFT dan Wild Rift kebanjiran pernak-pernik, kini giliran pemain League of Legends di Indonesia yang bisa mendapatkan Hall of Legends Pass gratis. Lalu bagaimana cara mendapatkan Hall of Legends Pass gratis dari Riot Games? Caranya...
FEATURED
Masih Sangat Kuat, Bagaimana Cara Counter Mel?
Perilisan Mel sebagai champion baru di League of Legends terbukti menjadi pekerjaan rumah baru bagi Riot Games. Pasalnya, putri dari Ambessa Medarda ini masih berada dalam kondisi sangat kuat, bahkan disebut overpowered oleh beberapa pemain. Mel sendiri mendapat hotfix tidak sampai satu minggu sejak diluncurkan....
Riot Games Hapus Item Support di Wild Rift Mulai Patch 6.0, Hadirkan Sistem Partner
Patch 6.0 mendatangkan berbagai perubahan dari segi visual dan gameplay ke Wild Rift yang akan menjajaki Bandle City. Di tengah keseruan yang dinanti komunitas dengan kedatangan patch besar baru ini, pemain Support harus mempelajari role mereka dari awal. Pasalnya, Riot Games mendatangkan perubahan drastis ke...
Stay connected