Strategi Feed Menjamur, Sistem Ranked Wild Rift Rusak?
Keluhan mengenai ranked Wild Rift yang sangat sulit bukan hal baru lagi di kalangan pemain, namun belakangan ini komunitas Wild Rift dikejutkan dengan ditemukannya pemain yang mampu mencapai Challenger dengan stat pemain yang sangat tidak masuk akal. Pemain tersebut diduga memanipulasi sistem matchmaking Wild Rift...
FEATURED
Masih Sangat Kuat, Bagaimana Cara Counter Mel?
Perilisan Mel sebagai champion baru di League of Legends terbukti menjadi pekerjaan rumah baru bagi Riot Games. Pasalnya, putri dari Ambessa Medarda ini masih berada dalam kondisi sangat kuat, bahkan disebut overpowered oleh beberapa pemain. Mel sendiri mendapat hotfix tidak sampai satu minggu sejak diluncurkan....
Riot Games Hapus Item Support di Wild Rift Mulai Patch 6.0, Hadirkan Sistem Partner
Patch 6.0 mendatangkan berbagai perubahan dari segi visual dan gameplay ke Wild Rift yang akan menjajaki Bandle City. Di tengah keseruan yang dinanti komunitas dengan kedatangan patch besar baru ini, pemain Support harus mempelajari role mereka dari awal. Pasalnya, Riot Games mendatangkan perubahan drastis ke...
Stay connected